Sabtu, 25 Juli 2020

6 Manfaat Melakukan Aktivitas Seks Pagi Hari

Banyak orang memulai aktivitas saat bangun pagi dengan pergi membuat secangkir kopi. Namun tahukah Anda bagian terbaik sangat bangun pagi adalah berhubungan seks?
Seks pagi hari dapat membantu memudahkan Anda memasuki aktivitas kerja. Seperti meningkatkan tingkat energi dan menghilangkan stres.

Tidak ada alasan ilmiah yang melarang Anda untuk berhubungan intim saat bangun di pagi hari. Dikutip dari Healtline, ada beberapa manfaat yang didapat dengan melakukan seks di pagi hari:

1. Tubuh Anda siap berhungan intim dan siap untuk pergi beraktivitas
Pagi hari adalah waktu yang tepat untuk melakukan hubungan intim karena tubuh Anda siap untuk itu. Sebab kadar estrogen dan testosteron berada pada puncaknya di pagi hari. Penelitian tahun 2013 menemukan bahwa libido dipengaruhi oleh kadar hormon.

2. Akan bertahan lebih lama
Semakin banyak testosteron pada hormon maka semakin baik seks yang diciptakan. Jika tingkat testosteron tinggi maka akan meningkatkan libido pasangan Anda serta meningkatkan fungsi seksual. Menurut riset, kadar testosteron yang lebih tinggi dapat meningkatkan kekuatan ereksi.

3. Melepas 'cuddle hormone' oksitosin
Aktivitas seks menghasilkan sumber oksitosin yang dikenal sebagai 'hormon pelukan'. Oksitosin ini merupakan zat kimia di bagian otak yang mengontrol cinta dan ikatan. Ketika ini dilepaskan saat berhubungan seks maka Anda akan merasakan kedekatan lebih dengan pasangan Anda.

4. Melepas endorfin
Endorfin adalah bahan kimia penghilang rasa sakit yang terdapat dalam tubuh anda. Jika seks pagi hari dilakukan maka endorfin ini akan membantu meningkatkan suasana hati Anda dan memberikan rasa lebih bahagia setelah klimaks.

5. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Vitamin C tentu membantu sistem kekebalan pada tubuh. Tetapi seks di pagi hari juga demikian ajaib bagi sistem kekebalan tubuh Anda. Penelitian tahun 2015 menemukan bahwa seks dapat meningkatkan kekebalan Anda dengan memicu pertahanan alami tubuh Anda terhadap bakteri, virus, dan kuman lainnya.

6. Membuat Anda terlihat lebih muda
Beberapa ahli berpikir bahwa seks adalah kunci untuk terlihat lebih muda karena melepas oksitosin, beta endorfin, dan molekul anti-inflamasi lainnya. BBC news melaporkan bahwa penelitian menunjukkan bahwa hubungan seks setidaknya tiga kali seminggu karena dapat membuat Anda terlihat beberapa tahun lebih muda dari pada mereka yang lebih sedikit. Serta orgasme juga dapat bermanfaat bagi kulit Anda.

Bukan dengan Mentimun, Bahan Ini Bisa Untuk Bersihkan Miss V

Sebagai organ intim, vagina harus dijaga kebersihannya. Misalnya setelah buang air kecil, menstruasi, bahkan setelah berhubungan seks.
Untuk membersihkannya, banyak produk yang dianjurkan tentunya dengan jumlah pH yang sesuai. Tapi, Anda juga bisa menggunakan bahan-bahan alami untuk membersihkannya.

Malah, sebelumnya ada cara aneh yang menggunakan mentimun. Caranya kupas mentimun, dan masukkan begitu saja ke dalam vagina, lalu diputar selama 20 menit. Meski katanya 'ampuh', sangat tidak dianjurkan untuk mencobanya.

Dikutip dari Cosmopolitan, berikut ini bahan alami yang bisa digunakan untuk membersihkan vagina.

1. Daun lemon
Daun lemon mengandung senyawa limonene, yang bersifat anti-mikroba, antibiotik, dan anti-alergi. Daun lemon ini bisa menghilangkan bau busuk dan membantu membersihkan vagina.

Caranya, rebus beberapa helai daun, diinginkan dalam suhu kamar. Setelah dingin, cuci seluruh area vagina.

2. Gel lidah buaya
Hampir semua yang berkaitan dengan kulit ditangani dengan gel lidah buaya. Terutama gel yang benar-benar diekstrak langsung dari lidah buaya.

Caranya, larutkan gel lidah buaya khusus vagina ke dalam satu gelas air. Cuci atau basuh ke seluruh area. Gel lidah buaya ini bisa membantu melembabkan vagina yang kering.

3. Yogurt
Bahan lain yang bisa juga digunakan sebagai pembersih vagina adalah yogurt. Yogurt ini kaya akan probiotik yang bisa membantu membersihkan dan menghilangkan bau pada vagina.

Namun, sebelum menggunakan bahan-bahan di atas, sebaiknya konsultasikan dulu ke dokter. Saran dari ahli mungkin akan lebih efektif dalam membersihkan dan menghindari infeksi pada vagina.

Dari sekian banyak cara, membersihkan vagina dengan air juga sudah cukup aman dan membantu. Dengan air, vagina bisa tetap bersih, steril, dan terhindar dari infeksi, jika caranya benar dan airnya bersih.
https://nonton08.com/boboiboy-movie-2/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar